Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

5 Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends - OKETEKNO.COM

Advertisemen
5 Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends - OKETEKNO.COM

[ad_1]
Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends B
Copyright ©geeq

Oketekno.com â€" Bermain Mobile Legends itu memang asyik bahkan tidak terasa kalau waktu yang kita habiskan bersama game tersebut sudah sangat lama. Akan tetapi biasanya masalah yang sering dihadapi seseorang bermain game ini adalah meningkatnya suhu Smartphone. Dengan begitu tangan juga sudah tidak begitu nyaman memegang perangkat untuk terus memainkannya.

Lantas bagaimanakah supaya kita dapat bermain Mobile Legends lama-lama dan tetap nyaman? Yuk, langsung saja simak pembahasan selengkapnya mengenai 5 Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat main Mobile Legends berikut ini.

Simak Nih: Cara Kendalikan Hero Musuh di Mobile Legends

5 Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat main Mobile Legends

  1. Atur Kecerahan Layar Secukupnya

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends 1
Copyright ©Jalantikus

Hal ini cukup jelas dikarenakan semakin cerah layarnya maka suhu Smartphone juga akan semakin panas karena cahaya juga dapat menimbulkan panas. Dengan begitu kalian bisa atur tingkat kecerahan secukupnya. Selain untuk menjaga kesehatan Smartphone, kalian dapat menjaga kesehatan mata juga.

Ketahui Juga: Cara Cheat Mobile Legends Untuk Menampilkan Semua Musuh di Map

  1. Tutup Aplikasi Lain

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends 2
Copyright ©Jalantikus

Kalau memang kalian ingin bermain game Mobile Legends dalam waktu yang cukup lama, maka tutup aplikasi lainnya yang berjalan di latar belakang. Dengan begini perfo rma Smartphone akan lebih fokus terhadap Mobile Legends saja. Selain itu, dengan melakukan tips ini maka kita juga bisa terhindari dari berbagai notifikasi yang bisa kepencet sewaktu-waktu.

Baca Yuk: Cara Mengatasi Lag Paling Ampuh Saat Bermain Mobile Legends

  1. Jangan Main di Tempat yang Panas

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends 3
Copyright ©Jalantikus

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat main Mobile Legends selanjutnya adalah bermain di tempat yang dingin dan kondisi cuaca yang sejuk. Bayangkan saja jika bermain di bawah terik sinar matahari atau di tempat yang lembap atau ruangan dengan suhu yang luamy an panas, maka suhu juga akan lebih cepat panas karena adanya tekanan dari luar juga. Untuk mencegahnya, kalian bisa memainkannya di malam hari dan di luar ruangan supaya Smartphone tidak mudah panas.

Coba Nih: 5 Smartphone Android Tahan Panas Cocok Buat Baik Mobile Legends!

  1. Kecilkan Volume

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends 4
Copyright ©Jalantikus

Memang bermain Mobile Legends jika tanpa suara keseruannya akan berkurang. Untuk itu atur dalam volume cukup saja j ika ingin terhindari dari panas berlebih.

Simak Juga: Cara Bermain Mobile Legends di Komputer Atau Laptop

  1. Lepas Casing Tambahan

Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat Main Mobile Legends 5
Copyright ©Jalantikus

Selain berbagai tips diatas, yang tidak kalah pentingnya yakni melepas casing Smartphone untuk mencegah suhu cepat panas saat bermain Mobile Legends. Apalagi saat kalian tegang memainkannya, maka suhu pan as tangan juga akan tersalur ke Smartphone dan suhu di dalam perangkat juga akan sedikit terhambat untuk keluar. Maka, untuk mendapatkan hasil maksimal kita dapat lepas saja casing saat bermain Mobile Legends.

Itulah guys 5 Tips Menjaga Suhu Smartphone Agar Tidak Panas Saat main Mobile Legends yang bisa kalian terapkan sendiri untuk menjaga kesehatan Smartphone karena suhu selalu stabil.

baca juga: Cara Modifikasi Mobile Legends Agar Support Mode High Frame Rate di Semua Smartphone


[ad_2]
Source

Advertisemen

Disclaimer: Gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami disini.
Related Posts
Disqus Comments
© Copyright 2017 berita waeaja - All Rights Reserved - Created By BLAGIOKE Diberdayakan oleh Blogger